Arsip Bulanan: Agustus 2021

Makanan Khas Indonesia Yang Saat Ini Sudah Sulit Ditemukan

Makanan khas nusantara memang banyak sekali macamnya. Mulai dari sabang sampai merauke mempunyai makanan khas daerahnya masing-masing. Bukan hanya menjadi kesukaan masyarakat lokal, makanan khas indonesia juga disukai oleh warga asing.

Karena, makanan indonesia lebih cenderung unik dan pastinya enak-enak banget. Hal ini dikarenakan oleh bumbu yang digunakan sangat beragam, makanya rasanya nendang sanget di lidah.

1. Bubur Bassang

Resep Bubur Bassang, Makanan Khas Makassar yang Terancam Punah!
Bubur bassang adalah makanan khas makassar yang terbuat daru ketan jagung, tepung terigu dan bahan lainnya. Bubur ini telah mulai langka karena sudah tidak banyak dijual di pasaran.

2. Gulo Puan

Indonesia.go.id - Gulo Puan Kudapan Para Bangsawan Palembang
Gulo puan merupakan makanan khas palembang yang diolah dengan menggunakan susu kerbau dan gula. Karena susu kerbau sudah sangat sulit untuk di dapat, makanan ini juga sudah mulai langka.

3. Wedang Tahu

Icip-Icip Wedang Tahu, Kuliner Ikon Akulturasi Budaya di Semarang |  Harianjogja.com
Wedang tahu merupakan makanan khas china yang pertama kalinya di perkenalkan di daerah semarang, jawa tengah. Makanan tradisional ini juga sudah mulai langka karena sudah tidak banyak yang menjual di pasaran.

4. Grontol

Resep Grontol Jagung #JagoMasakMinggu8 dari Chef Vina Harahap | Yummy App
Grontol ini terbuat dari jagung pipil yang direbus, kelapa parut dan gula pasir. Makanan khas jawa tengah satu ini juga sudah mulai langka karena sudah tidak banyak yang menjualnya di pasaran.

5. Mie Lethek

4 Mie Lethek Terlezat di Bantul, Favoritnya Mantan Presiden Amerika
Mi khas bantul, yogyakarta ini sudha mulai langka. Mi ini sangat tradisional karena terbuat dengan cara manual dan menggunakan bahan alami tanpa menggunakan pengawet dan bahan pewarna.

6. Sayur babanci

Sayur Babanci Makanan Betawi yang Langka - WinNetNews.com
Sayur Babanci merupakan makanan khas betawi, biasanny di sajikan untuk acara besar. Tapi, makanan ini juga sudah mulai langka karena bahan seperti kedaung, tai angin, botor, temu mangga, temu kunci, bangle dan lempuyang ini sangat sulit di temukan.

7. Clorot

Resep Membuat Kue Clorot
Clorot berasal dari Purworejo, Jawa Tengah. Makanan yang satu ini dibuat dengan cara di kukus menggunakan tepung beras dan gula merah yang dibungkus dengan daun kelapa. Makanan ini juga sudah jarangan di jual dan biasanya di hidangkan pada acara-acara tertentu saja.

LIONEL MESSI AKAN MENGGUNAKAN SERAGAM PARIS SAINT-GERMAIN UNTUK 3 TAHUN KEDEPAN

Lionel Messi yang meninggalkan Barcelona musim ini selangkah lagi akan menjadi pemain dari Paris Saint-Germain. Mereka akan mempersiapkan sambutan Lionel Messi di Menara Eiffel. Sebelumnya Lionel Messi ingin tetap melanjutkan karir nya di Barcelona, akan tetap Laliga tidak memperbolehkan Lionel Messi untuk bermain bersama klub yang membesarkan namanya tersebut dikarenakan aturan dari salary cap yang menghalangi hal tersebut untuk membuat Lionel Messi bertahan.

Pengabdian Lionel Messi yang mencapai dua dekade tersebut selesai sampai musim ini, hal ini yang membuat Lionel Messi dapat memilih klub mana saja yang akan dia tuju untuk musim depan. Dikabarkan klub kayaraya asal Prancis, Paris Saint-Germain langsung bergerak cepat untuk mendekati sang pemain terbaik enam kali tersebut.

Namun demikian, terdapat beberapa kabar yang sudah menyebutkan bahwa Paris Saint-Germain dan Lionel Messi sudah bernegosiasi beberapa pekan yang lalu, dengan hal ini pula yang membuat beberapa berita meyakinkan hal tersebut akan menjadi nyata Lionel Messi akan bermain untuk Paris Saint-Germain di musim depan dan menurutnya kedua belah pihak sudah menyepakati kerjasama tersebut.

Bahkan diberitakan sang presiden dari Paris Saint-Germain beserta direktur olahraga Paris Saint-Germain langsung mengbungi Jorge yang merupakan ayah dari sang pemain Lionel Messi untuk mengurus kepindahkan Lionel Messi.

Diyakini Lionel Messi bahwa tanpa ragu meminta kontrak dua tahun dengan opsi perpanjangan semusim. Paris Saint-Germain maupun Jorge akan bertemu langsung untuk mengurus dokumen untuk kepindahkan Lionel Messi ke Paris Saint-Germain . Kabarnya Lionel Messi akan digaji sebesar 40 juta euro per musimnya atau setara dengan 650 miliar rupiah per musimnya.

Lionel Messi yang di hubungkan dengan Paris Saint-Germain itu pun di sebutkan bahwa klub asal Prancis tersebut sudah menyiapkan acara untuk menyambut kedatangan Lionel Messi dan akan di perkenalkan di menara Eiffel pada 10 Agustus yang akan datang. Manajemen dari klub Paris Saint-Germain sudah menyiapkan tanggal sebagai hari yang spesial untuk klub nya.

Perkenalan yang di berikan di menara Eiffel sebelumnya sudah terjadi pada saat Paris Saint-Germain memperkenalkan bintang mereka Neymar pada tahun 2017 lalu. Musim depan kedua sahabat tersebut itu akan kembali bermain bersama dan pastinya dengan pretasi yang serupa.