Coba Cara Pengobatan Rumah Ini Untuk Penyakit Ashma

Coba Cara Pengobatan Rumah Ini Untuk Penyakit Ashma

Walau tidak bisa mengobati penyakit ashma saat sedang kambuh, tetapi bahan berikut ini dapat mengendalikan penyakit ashma jadi lebih jarang kambuh.

Tetapi, hal ini juga harus dikonsultasikan terhadap dokter anda untuk diagnosis dan penanganan yang lebih tepat.

1. Menggunakan lemon

Orang yang mengidap penyakit ashma sering memiliki kadar vitamin C yang lebih rendah dari biasanya. Buah Lemon kaya akan vitamin C dan antioksidan yang bisa mengurangi gejala penyakit ashma.

Caranya, peraslah setengah lemon tersebut ke segelas air lalu tambahkan gula jika anda suka. Dan minumlah secara rutin agar bisa mengurangi serangan ashma yang mendadak datang.

2. Memijat bagian tubuh dengan minyak

Saat serang penyakit ashma ini datang, sebagai salah satu hal pertolongan yang bisa dilakukan di rumah adalah memijat dengan menggunakan oil atau minyak khusus agar dapat membantu melegakan saluran pernapasan agar lebih normal.

3. Carom seeds

Hal ini biasa dikenal dengan Bishop’s weed atau ajwain, ini bisa digunakan untuk bisa mengatasi penyakit ashma ringan. Karena, carom seeds berperan sebagai Broncodialator yang melebarkan saluran bronkial pada bagian paru-paru.

Caranya adalah, rebuslah 1 sendok teh carom seeds dan hiruplah uap yang dihasilkan dari rebusan carom seeds tersebut.

Cara lainnya adalah dengan memanaskan pasta carom seeds dan jaggery, lalu makan 1 sampai 2 sendok teh untuk beberapa hari sampa ashma anda membaik.